Selasa, 11 Desember 2012

Wasit Monitor Keinginan Jupp Heynckes

Banyak terlihat keputusan wasit yang tengah berada di lapangan tidak sesuai dengan yang kita lihat di layar televisi seperti halnya gol yang di anulir karena sang pemain terjebak off side, ada juga penalty yang di berikan namun kesalahannya tak seharusnya bebuah penalty, kejadian ini sangat banyak kita temui di berbagai pertandingan yang kita lihat namun harus bagaimana keputusan wasit mutlak tak bisa di ganggu gugat, seperti yang belakangan terjadi di stadion westfalen, wasit menilai kejadian tersebut merupakan handball dan di jatuhi kartu mereah melindungi wajah dengan tangan atau hal lain membuat wasit salah mengambil keputusan hingga akhirnya pemain tak bisa meneruskan laga yang sebenarnya bukan suatu pelanggaran.

Pelatih Bayern munchen ini menginginkan tambahn wasit untuk setiap pertandingan dengan adanya wasit yang berada di depan monitor seperti yang di lakukan oleh wasit saat Bayern munchen menghadapi Wolfsburg yang mana wasit menilai marcel schmelzer melakukan handballs akan tetapi jika melihat tayangan ulang bola mengenai kaki sang pemain tak pelak kartu mereah di turunkan wasit dan Bayern munchen akhirnya harus kalah 2-3 oleh Wolfsburg, saat ini kinerja wasit tengah berada dalam kecaman banyak orang di karenakan kinerja mereka yang menurut para supporter tak sesuai dengan kenyataan yang di lihat mereka dan banyak yang terbukti demikian.

Akan tetatpi presiden UEFA Michel platini mengatakan lebih baik menambah wasit garis di dekat jala gawang dan bukan wasit yang tengah berada di depan monitor mungkin akan lebih membantu lajurnya pertandingan yang di kehendaki dan membantu dalam pengambilan keputusan di tengah lapangan.

0 komentar:

Posting Komentar